Posts

Showing posts from January, 2021

Tekan Penyebaran Corona, Tiga Pilar Desa Sutera Pantau Warga dan Pendatang dari luar daerah

Image
  Tiga Pilar Desa Sutera selaku peran garda terdepan di tingkat desa mengoptimalkan untuk melakukan pencegahan penyebaran virus corona (Covid-19). Bintara Pembina Desa (Babinsa), Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas), bersama kepala desa atau lurah mengajak untuk mendata seluruh warga yang baru datang dari luar kota dan luar negeri. "Bhabinkamtibmas bareng Pemerintah desa/kelurahan dan Babinsa akan lebih aktif melakukan himbauan kepada warga desa binaannya dan bagi mereka yang baru datang dari negeri/kota dilakukan pengecekan surat kesehatannya." ujar Bripka Marsudi, Senin (01/02/2021).  "Para perantau harus lapor ke RT/RW, dan kalau ada gejala maka wajib lapor dulu ke puskesmas dan akan dipantau terus. Mereka juga wajib melakukan karantina diri selama 14 hari. Bhabinkamtibmas, kepala Desa, dan Babinsa serta masyarakat yang nantinya akan melakukan pengawasan, " ujar Bripka Marsudi. Menurut Bripka Marsudi, peran masyarakat dilingkun

SAMBANG DESA JALIN KEMITRAAN

Image
Untuk menciptakan hubungan yang harmonis antar aparat keamanan dan Kepala Desa serta seluruh warga masyarakat Desa sejahtera Kecamatan Sukadana dan guna menjaga kamtibmas di wilayah hukum Polsek Sukadana Polres Kayong Utara melakukan giat sambang wilayah dan silaturahmi terhadap Kepala Desa, toga, tomas dan toda serta warga masyarakat. Senin, 01/02/2021 Dalam sambangnya tersebut Brigpol Ardian Abrianto tidak lupa untuk menyampaikan himbauan dan pesan-pesan kamtibmas, serta sebagai upaya untuk menjalin kerja sama dan kemitraan dengan Kepala Desa guna ciptakan situasi kamtibmas di desa Sejahtera Kecamatan Sukadana Kabupaten Kayong Utara tetap aman dan kondusif dimasa Pandemik Sementara itu Kapolsek Sukadana Polres Kayong Uatara IPDA HERLYAN, S.H. melalui Ps.Kanit Binmas BRIPKA RODI H. mengatakan bahwa dengan seringnya anggota melaksanakan sambang dan silaturahmi dengan Kepala Desa serta warga masyarakat maka terjalinlah hubungan yang harmonis, sehingga wilayah Kecamatan Sukadana Kabupate

Penertiban Protokol Kesehatan Covid-19

Image
Persnonel  Polsek Sukadana Polres Kayong Utara bersama tiga pilar melaksanakan penertiban pelanggar PSBB dan protokol kesehatan di Pelabuhan Speed Sukadana, Senin, (01/02/2021). “Salah satunya tidak menggunakan masker, bagi pelanggar dikenakan sanksi berupa Tindakan Fisik (push Up) atau kerja sosial menyapu jalan. Dilanjutkan memberikan himbauan agar pengunjung Pasar Pagi maupun pedagang ikut mentaati protokol kesehatan dengan maksimal untuk mencegah penyebaran wabah COVID-19,” ujar Bripka Marsudi   Sementara, Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan SH menjelaskan, penertiban itu dilakukan setiap hari sebagai upaya Kepolisian membantu pemerintah memperketat pengawasan terhadap warga yang tidak mematuhi protokol kesehatan saat keluar rumah guna pencegahan penyebaran COVID-19 “Pengawasan dilakukan di tempat ataupun fasilitas umum, kegiatan sosial budaya, serta penertiban perorangan yang tidak memakai masker,” jelasnya upaya ini dilakukan untuk menjaga seluruh masyarakat dari potensi penularan COV

sinergitas Bhabinkamtibmas dalam memberikan edukasi untuk selalu mematuhi protokol kesehatan

Image
Minggu,  31 Januari 2021 Bhabinkamtibmas Desa Benawai Agung Brigpol Arwantus Ricky bersama Babinsa dan Pemerintah Desa Benawai Agung memberikan edukasi  di tengah - tengah masyarakat agar Masyarakat selalu mematuhi protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Virus Covid-19. "Setiap Hari Masyarakat kita Himbau untuk tidak bosan - bosannya memakai masker, Cuci Tangan, Jaga Jarak, serta sebisa mungkin menjauh dari Kerumunan orang untuk mencegah Penyebaran Covid-19." Ujar Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat ( Bhabinkamtibmas ) Brigadir Polisi Arwantus Ricky. Selain mengedukasi masyarakat Bhabinkamtibmas bersama pemerintah Desa juga memberi pemahaman akan Bahaya Virus Covid-19 Serta Denda dan Sanksi apabila tidak menggunakan Masker. "Kami dari Pemerintah Desa Benawai Agung bersama mendukung penuh kegiatan ini dan kami Pemerintah Desa dari saya Kepala Desa, Perangkat Desa Sampai Kepala Dusun Serta Tingkat RT bersama Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Sedahan

Bhabinkamtibmas DDS Dalam Upaya Cegah Covid-19

Image
  Untuk mewujudkan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif di wilayah Polsek Sukadana Bhabinkamtibmas Brigpol Carles  pagi ini melaksanakan DDS di Desa Harapan Mulia Minggu, (31/01/2021). Terlihat akrab dengan  warga Brigpol Carles memberikan imbauan terkait pencegahan Covid-19. Protokoler kesehatan dan tetap tinggal dirumah tetap menjadi tugas pokok yang harus dilaksanakan oleh para korps Bhayangkara ini. Kegiatan  DDS  ini juga sebagai sarana berkomunikasi serta mendengarkan langsung keluhan dari masyarakat tentang perkembangan situasi kamtibmas. Dalam  melaksanakan DDS  Bhabinkamtibmas juga menyampaikan pesan Kamtibmas kepada masyarakat  agar  berhati-hati saat parkir kendaraan agar dikunci dan menempatkan kendaraan dilokasi yang  aman “Kami harapkan semua yang ada disini mematuhi protokol kesehatan, jaga jarak dengan orang lain, pakai masker, dan jangan keluar rumah jika tidak ada kepentingan mendesak, mari bersama kita putus rantai penyebaran virus corona  Juga di

JAGA STABILITAS SEMBAKO, BANIT RESKRIM POLSEK SUKADANA SIDAK MINI MARKET

Image
  Banit Reskrim  Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Polda Kalbar melakukan pengecekan harga di mini market di Kec. Sukadana Minggu, (31/01/2021). Kapolsek Sukadana  Ipda Herlyan, SH  memerintahkan  Kanit Reskrim  dan anggotanya untuk melakukan pengecekan terhadap harga sembako,apakah mengalami kenaikan atau harga masih stabil, sebagian harganya masih stabil. Kegiatan tersebut untuk memonitoring harga-harga kebutuhan pokok dampak dari virus covid-19. Dalam pengecekan dipasar Sukadana yang dilakukan Banit Reskrim, para penjual dipasar menjelaskan rata-rata harga kebutuhan pokok mengalami penurunan sedangkan yang mengalami kenaikan harga adalah bawang merah. ” Pengecekan rutin kami lakukan guna memonitoring harga kebutuhan pokok serta untuk mengantisipasi permainan harga oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab, ” terang Kanit Reskrim. "Kami perintah anggota untuk pantau harga kebutuhan pokok guna mencegah kecurangan oleh para penjual baik kecurangan dalam bentuk hasil timbanga

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan buton silahturahmi serta Sosialisasi Tatanan Hidup Baru Dan Protokol Kesehatan

Image
  Dalam mempererat Tali silaturahmi antara kepolisian dengan warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan buton Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Brigadir Zainal mutakhir sambangi warganya saat melakukan patroli Dialogis sekaligus menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas dan Sosialisasi Tatanan Hidup Baru ditengah Pandemi Virus Corona atau Covid-19 serta Protokol Kesehatan 3M ke warga di Desa binaannya. Minggu, (31/01/2021) Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Brigadir Zainal mutakhir dalam kesempatannya menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas dan meminta kemasyarakat untuk bersama-sama mematuhi himbauan Pemerintah terutama Protokol Kesehatan 3M Dalam mencegah penyebaran virus Corona ini agar tak meluas kepada warga masyarakat setempat. "Kami minta masyarakat untuk mematuhi dan memahami himbauan yang disampaikan pemerintah demi memutus rantai penyebaran virus ini utamakanya 3M." Imbuh Bhabinkamtibmas. Lanjut ditambahkan Brigadir Zainal mutakhir, "kepada warga m

Humas Polri Libatkan Juru Bahasa Isyarat Dalam Setiap Konferensi Pers

Image
 -Gelar Konferensi Pers, Mabes Polri Hadirkan Juru Bicara Isyarat untuk Kaum Difabel JAKARTA- Ada pemandagan berbeda diacara konferensi pers pengungkapan kasus narkotika jaringan internasional yang digelar Divisi Humas Mabes Polri, Sabtu, (30/01/2021).  Seorang wanita berbaju hitam tampak berdiri diantara Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono dan Karo Penmas Brigjen Pol Rusdi Hartono.  Wanita berkaca mata tersebut memainkan kedua tangannya dengan bahasa isyarat saat Irjen Argo berbicara. Ya, wanita tersebut adalah juru bahasa isyarat yang sengaja dihadirkan untuk melengkapi kebutuhan informasi.  Menurut Argo, Divisi Humas Polri akan mengikutsertakan juru bicara isyarat dalam setiap kegiatan konferensi pers. Hal ini dilakukan dalam rangka memenuhi hak penyandang difabel untuk memperoleh informasi yang sama dan utuh. “Kegiatan konfernsi pers di Mabes Polri mulai saat ini dan seterusnya akan berbeda dengan yang sebelumnya. Kali ini mengikutsertakan juru bicara isyarat untuk kaum difabel

PP Muhammadiyah Dukung Kebijakan Polri, Moderasi Beragama Hingga Pendekatan Humanis

Image
JAKARTA-- Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah menerima kunjungan silarutahmi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama jajarannya. Dalam pertemuan hangat dan akrab itu, PP Muhammadiyah menyatakan mendukung penuh kebijakan Kapolri Listyo Sigit Prabowo yaitu moderasi beragama.  "Muhammadiyah mendukung program-program pak Kapolri terutama program yang berkaitan dengan moderasi beragama. Jadi pak Kapolri menerangkan tadi moderasi itu merupakan program yang akan beliau kembangkan," kata Sekjen PP Muhammadiyah Abdul Mu'ti di kantor PP Muhammadiyah, Jakarta Pusat, Sabtu, (30/01/2021).  Selain itu, PP Muhammadiyah memberikan dukungan penuh kepada Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang berkomitmen melakukan pendekatan humanis dan merakyat dalam menangani dan mengatasi persoalan.  "Kami bahkan tadi menguslkan tagline baru untuk Kapolri, yaitu Polisi sahabat umat," tekan Mu'ti.  Sementara itu, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan, moderasi beragama mer

CEGAH RADIKALISME BHABINKAMTIBMAS SAMBANGI PONDOK PESANTREN

Image
Kegiatan sambang ke pondok pesantren (ponpes) itu, rutin dilakukan untuk menjalin sinergitas dalam upaya menciptakan wilayah hukum Polsek Sukadana Polres Kayong Utara yang kondusif. Sabtu, (30/01/2021). Kapolsek Sukadana IPDA HERLYAN, SH memerintahkan semua anggota terutama Bhabinkamtibmas untuk melaksanakan silaturrahmi ke pondok pesantren. “Kali ini kegiatan sambang dilakukan Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Buton Brigpol Zainal Mutakhir di pondok pesantren Baitul Quran Desa Pangkalan Buton dengan pengasuh KH. Burhanudin. “Peran tokoh agama dan ulama sangat penting dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayahnya,” ujarnya Bhabinkamtibmas menghimbau agar bijak menggunakan media sosial serta tidak mudah menerima informasi saat mengakses berita, sehingga tidak terjadi persoalan yang lebih besar. Sementara itu, pengasuh pondok pesantren Baitul Quran KH. Burhanudin menyatakan ponpes yang dipimpinnya tidak setuju dengan adanya paham radikalisme yang dapat memecah bel

Himbauan Protokol Kesehatan

Image
  Sukadana – Telah dilaksanakan Kegiatan himbauan Protovkol Kesehatan dalam rangka pencegahan penyebaran Covid-19 di Pantai Pulau datok, Sabtu (30/01/2021). Dalam pelaksanaan himbauan tersebut Kanit Intelkam bersama Bhabinkamtibmas Desa Sutera, bahwa hari ini kita akan melaksanakan himbauan terkait Protokol Kesehatan dalam pencegahan penyebaran Covid-19. Kegiatan dilanjutkan dengan patroli dan himbauan di Pantai Pulau datok. Adapun himbauan yang disampaikan kepada seluruh pengunjung untuk tetap mematuhi peraturan Protokol Kesehatan, dan mari kita bersama-sama menjaga diri kita dalam menjalankan aktivitas sehari-hari agar tidak terpapar COVID-19. “Kami berharap seluruh pengunjung tetap mematuhi Protokol Kesehatan,” ucap Kanit Intel Mari bersama-sama membantu Pemerintah dalam mencegah dan mengurangi penularan virus Covid-19, dan kami mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang sudah mentaati Protokol Kesehatan yang telah dianjurkan oleh pemerintah. (DS)

Bhabinkamtibmas mendekatkan diri dengan masyarakat

Image
  Polres Kayong Utara – Polsek Sukadana. Sebagai upaya untuk mendekatkan diri dengan masyarakat, Polsek Sukadana melalui Bhabinkamtibmas terus meningkatkan kegiatan silaturahmi dan sambang bersama masyarakat,serta tetap menerapkan protokol kesehatan di Kec. Sukadana. Tampak kali ini Bhabinkamtibmas berdialogis bersama masyarakat yang berada di rumah warga Kec. Sukadana dan memberikan himbauan kamtibmas, Sabtu, (30/01/2021). "Melalui kegiatan ini diharapkan terjalin  kebersamaan dan sinergitas bersama masyarakat  sehingga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif di Wilkum Polsek Sukadana. “tutur IPDA Herlyan,S.H. “Giat seperti ini dilakukan dalam rangka memastikan agar masyarakat seminim mungkin terpapar COVID-19. Namun, kami juga sangat membutuhkan kerja sama dari seluruh masyarakat untuk tertib dan menjalankan aturan yang telah ditetapkan, agar kami juga tidak perlu memberikan sanksi,”

Giat Imbauan Pencegahan Covid di Pelabuhan Sukadana

Image
Polsek Sukadana gencar melaksanakan imbauan tentang Protokol Kesehatan guna mencegah penyebaran Covid-19 di Pelabuhan Sukadana, Jum'at, (29-01-2021). Dengan adanya peningkatan terbaru penyebaran Virus (Covid-19), Kanit Sabhara Aipda Heru memberikan imbauan terhadap masyarakat dan para buruh Pelabuhan yang bertujuan untuk memberikan edukasi dan mengajak warga masyarakat dalam adaptasi kebiasaan baru. "Namun harus tetap mematuhi Protokol Kesehatan seperti menggunakan masker, menjaga jarak dan menjaga kebersihan serta rajin mencuci tangan dengan sabun atau Hand Sanitizer," jelas Aipda Heru. Selain itu, selaku pengemban fungsi pemelihara Keamanan Ketertiban Masyarakat (Harkamtibmas) juga memberikan arahan serta pesan-pesan Kamtibmas kepada para pekerja agar dalam bekerja mengutamakan keselamatan serta menjaga Kamtibmas dilingkungan sekitarnya. “Senantiasa berhati hati dan utamakan keselamatan, sehingga apa yang dikerjakan mendapatkan hasil yang baik, selalu jaga keamanan dan

Edukasi Kesehatan di tengah Pandemi Covid-19

Image
Jum'at, 29 Januari 2021 Bhabinkamtibmas Desa Benawai Agung Brigpol Arwantus Ricky bersama Babinsa dan Pemerintah Desa Benawai Agung memberikan edukasi  di tengah - tengah masyarakat agar Masyarakat selalu mematuhi protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Virus Covid-19. "Setiap Hari Masyarakat kita Himbau untuk tidak bosan - bosannya memakai masker, Cuci Tangan, Jaga Jarak, serta sebisa mungkin menjauh dari Kerumunan orang untuk mencegah Penyebaran Covid-19." Ujar Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat ( Bhabinkamtibmas ) Brigadir Polisi Arwantus Ricky. Selain mengedukasi masyarakat Bhabinkamtibmas bersama pemerintah Desa juga memberi pemahaman akan Bahaya Virus Covid-19 Serta Denda dan Sanksi apabila tidak menggunakan Masker. "Kami dari Pemerintah Desa Benawai Agung bersama mendukung penuh kegiatan ini dan kami Pemerintah Desa dari saya Kepala Desa, Perangkat Desa Sampai Kepala Dusun Serta Tingkat RT bersama Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Sedah

Lawan Penyebaran Virus Covid 19 "Bhabinkamtibmas Desa Sedahan Jaya Ajak Masyarakat Patuhi Protokol Kesehatan"

Image
Jum'at 29 Januari 2021 Bhabinkamtibmas Desa Sedahan Jaya Brigpol Arwantus Ricky memberikan edukasi  di tengah - tengah masyarakat agar Masyarakat selalu mematuhi protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Virus Covid-19. "Masyarakat kita Himmbau untuk tidak bosan - bosannya memakai masker, Cuci Tangan, Jaga Jarak, serta sebisa mungkin menjauh dari Kerumunan orang untuk mencegah Penyebaran Covid-19." Ujar Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat ( Bhabinkamtibmas ) Brigadir Polisi Arwantus Ricky. Selain mengedukasi masyarakat Bhabinkamtibmas juga memberi pemahaman akan Bahaya Virus Covid-19 Serta Denda dan Sanksi apabila tidak menggunakan Masker. "Kami dari Pemerintah Desa Sedahan Jaya mendukung penuh kegiatan ini dan kami Pemerintah Desa dari saya Kepala Desa, Perangkat Desa Sampai Kepala Dusun Serta Tingkat RT bersama Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Sedahan Jaya bekerja sama untuk mengedukasi masyarakat agar patuh terhadap Protokol Kesehatan Demi me

Antisipasi Pencurian Di Dealer Sepeda Motor, Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana Sambangi Dealer Sepeda Motor

Image
Polres Kayong Utara, Guna mengantispasi pencurian di dealer sepeda motor, Bhabinkamtibmas desa Sutera Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Polda Kalbar Bripka Marsudi memberikan pesan kamtibmas dan himbuan kepada karyawan dealer Honda yang berada di Jalan raya  desa Sutera kecamatan Sukadana. Jum'at, (29/01/2021). Sambang dan dialogis yang di lakukan Bhabinkamtibmas desa Sutera Polsek Sukadana ke Dealer Honda menunjukkan Bhabinkamtibmas yang tahu akan pentingnya kamtibmas di wilayah desa binaanya dan sambang di lakukan untuk menjalin keakraban dan kemitraan yang baik akan berdampak membantu terciptanya kamtibmas di wilayah Sukadana dan terhindar dari kejahatan. Dalam kesempatan sambang dan dialogis Bhabinkamtibmas desa Sutera Polsek Sukadana menyampaikan himbauan dan pesan kamtibmas kepada karyawan dealer sepeda motor Honda Helmi motor agar lebih hati hati, apabila belum begitu kenal dan tahu rumahnya jangan di berikan mencoba sepeda motor, jangan mudah percaya kepada orang yang bel

Kanit Binmas Sambang ke Masyarakat

Image
Masyarakat tidak hanya menjadi tanggung jawab pihak Kepolisian saja, melainkan menjadi tanggung jawab seluruh lapisan masyarakat demi terciptanya keamanan diwilayah setempat. Salah satu upaya mencegah potensi gangguan kamtibmas agar tidak menjadi ambang gangguan maupun gangguan nyata, selaku anggota Polsek Sukadana Kamis 28/01/2021 menjalin kemitraan terhadap seluruh lapisan masyarakat itu sendiri. Kanit Binmas Polsek Sukadana Bripka Rodi melaksanakan sambang dan tatap muka dengan masyarakat. Pada kesempatan tersebut Kanit Binmas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan menghimbau agar warga dapat mengajak anggota keluarga maupun tetangga untuk sama-sama menjaga keamanan, waspada dengan orang yang tidak dikenal, tidak mudah percaya dengan berita yang tak jelas,serta waspada akan paham radikalisme dan agar menjauhkan keluarga dari pengaruh Narkoba terutama bagi anggota keluarga yang biasanya masih pemuda, yang rentan dengan pengaruh – pengaruh negatif. Sebagai Masyarakat, masyarakat meres

Bhabinkamtibmas Desa Simpang Tiga

Image
Dibundaran simpang tiga siduk Bhabinkamtibmas Desa Simpang Tiga Polsek Sukadana Bersama Team Gabungan  memberikan himbauan kepada para masyarakat yang akan menuju ke Sukadana untuk memakai masker sebagai bentuk melindungi diri sendiri maupun orang lain dari penyebaran Covid-19, Kamis, (28/01/2021). Kapolsek Sukadana IPDA HERLYAN, S.H  memerintahkan kepada semua unit/satker untuk selalu melakukan giat edukasi/pembinaan kepada warga terkait covid19. Sampai sat ini masih dalam pandemi corona dan maklumat Kapolri belum ada pencabutan. Pemerintah juga sudah memberikan edukasi protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran covid19. Petugas menegur langsung kepada pengguna jalan yang tidak memakai masker, dan segera memakai masker untuk menjaga keselamatan diri sendiri maupun orang lain. Arus lalu lintas wilayah Desa Simpang Tiga tercipta aman tertib dan lancar.

Cegah Kriminalitas , Bhabinkamtibmas Sambang Lakukan Pengecekan Di Penginapan

Image
Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana yang melaksanakan patroli serta pengecekan tamu yang menginap di Penginapan Kapuas Kayong Desa Sutera Kecamatan Sukadana, Kamis (28/01/2021) Kegiatan ini dalam rangka mencegah adanya gangguan Kamtibmas yang marak di lingkungan masyarakat maupun ditempat-tempat penginapan atau losmen. Bhabinkamtibmas menjadi tugas rutin memberikan arahan dan himbauan kepada petugas jaga atau resepsionis agar mengecek tamu-tamu yang masuk. “Kegiatan yang dilakukan adalah untuk mengecek tamu yang menginap dipenginapan atau hotel dalam rangka mengantisipasi masuknya pelaku kejahatan dari wilayah lain,” katanya. Kemudian menjaga jangan sampai ada penyalahgunaan narkoba atau minuman keras yang dibawa tamu saat menginap, mencatat identitas tamu sesuai KTP, dan kalau ada hal mencurigakan dilaporkan kepada kepolisian.

Kasus Ujaran Kebencian Natalius Pigai, Polri Terapkan Konsep Presisi

Image
JAKARTA - Kepala Divisi Humas Polri Irjen Argo Yuwono memastikan aparat kepolisian akan menerapkan konsep Presisi atau pemolisian prediktif, responsibilitas, dan transparansi berkeadilan, dalam mengusut kasus dugaan tindakan rasisme kepada mantan Komisioner Komnas HAM Natalius Pigai.  Argo menjelaskan, bentuk prediktif itu terwujud sejak adanya postingan akun Facebook atas nama Ambroncius Nababan pada 24 Januari 2021 lalu. Menurut Argo, polisi sudah melihat adanya hal yang tidak pantas dari unggahan pengguna media sosial tersebut.  "Kemudian, setelah dilakukan analisa oleh Bareskrim Polri sekitar  tanggal 24 Januari 2021. Bahwa akun rasisme tersebut ada di media sosial yaitu Facebook, yang atas namanya AN yang diduga mengunggah foto yang tidak pantas," kata Argo di Gedung Humas Polri, Jakarta Selatan, Senin (25/1/2021). Setelah diprediksi, kata Argo, pihak kepolisian pun langsung melakukan analisis sebagai bentuk responsibilitas terkait dengan perkara tersebut. Oleh sebab itu

Selamat Jenderal, Presiden RI Resmi Lantik Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo Sebagai Kapolri

Image
Presiden RI Ir. H. Joko Widodo telah resmi melantik Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., sebagai Kapolri di Istana Negara, Rabu (27/1) pukul 10.00 WIB. Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., menggantikan Jenderal Polisi Drs. Idham Azis, M.Si., yang akan memasuki masa purna tugas pada 1 Februari 2021.  Jenderal Polisi  Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., sebelumnya telah menjalani fit and proper test Kapolri, setelah penunjukannya sebagai calon tunggal Kapolri yang diusulkan oleh Presiden RI kepada DPR RI. Sementara itu, usai pelantikan Kapolri di Istana Negara, Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., akan kembali ke Mabes Polri untuk melaksanakan Upacara Serah Terima Jabatan. #KapolriSiapBertugas

UPAYA MERINGANKAN BEBAN WARGA DESA BINAAN, BHABINKAMTIBMAS LAKSANKAN BANSOS POLRI PEDULI

Image
Polres Kayong Utara -  Ditengah pandemi Corona Virus Disease 2019 atau Covid 19 Polri dalam hal ini Polsek Sukadana polres Kayong Utara terus berusaha untuk meringankan beban warga dalam bidang ekonomi utamanya yang terdampak oleh adanya pandemi Covid 19 melalui kegiatan bansos Polri Peduli Covid -19. Rabu (27/01/2021).  Polri terus berusaha menyalurkan bantuan sembako kepada masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19 melalui kegiatan Bhaksos Polri Peduli Covid -19. Kegiatan ini dilaksanakan oleh anggota Polsek Sukadana Polres Kayong Utara dengan menyalurkan bantuan sembako berupa beras 10 kg melalui Bhabinkamtibmas Desa Pampang Harapan Bripka Sy.Husnariansyah Ditemui usai pelaksanaan penyaluran bansos berupa beras kepada warga desa binaan yang terdampak oleh Covid 19, Bhabinkamtibmas Desa Pampang Harapan Polsek Sukadana Bripka Sy.Husnariansyah menyampaikan semoga dengan bantuan yang di berikan oleh Polri ini dapat meringankan beban ekonomi dari warga masyarakat walaupun nilainya sedik

PENERTIBAN PELANGGARAN PROTOK KESEHATAN

Image
Kayong Utara— Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Brigpol Ardian bersama tiga pilar melaksanakan penertiban pelanggar PSBB dan protokol kesehatan di Jalan Siduk, Rabu, (27/01/2021). “Salah satunya tidak menggunakan masker, bagi pelanggar dikenakan sanksi berupa Tindakan Fisik (push Up) atau kerja sosial menyapu jalan. Dilanjutkan memberikan himbauan agar pengunjung Pasar Pagi maupun pedagang ikut mentaati protokol kesehatan dengan maksimal untuk mencegah penyebaran wabah COVID-19,” ujar Brigpol Ardian.  Sementara, Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan SH menjelaskan, penertiban itu dilakukan sebagai upaya Kepolisian membantu pemerintah memperketat pengawasan terhadap warga yang tidak mematuhi protokol kesehatan saat keluar rumah guna pencegahan penyebaran COVID-19 “Pengawasan dilakukan di tempat ataupun fasilitas umum, kegiatan sosial budaya, serta penertiban perorangan yang tidak memakai masker,” jelasnya Menurutnya, upaya ini dilakukan untuk menjaga seluruh masyaraka

Patroli pendisiplinan protokol kesehata

Image
  Polsek Sukadana – Polsek Sukadana secara rutin dan berkesinambungan melakukan kegiatan Patroli Pendisiplinan Protokol Kesehatan kepada Masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Sukadana. Kegiatan patroli pendisiplinan protokol kesehatan tersebut seperti halnya yang dilakukan oleh anggota Polsek Sukadana  melakukan patroli dan juga pendisiplinan protokol kesehatan di Pantai Mutiara, Rabu, (27/01/2021) dan kegiatan Patroli Pendisiplinan Protokol Kesehatan kepada masyarakat tersebut di mulai pukul 08.30 wib sampai pukul 10.00 wib. Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan menyampaikan bahwa, Kegiatan ini termasuk patroli rutin guna melakukan Pendisiplinan kepada masyarakat untuk mematuhi dan menerapkan Protokol kesehatan di masa Pandemi Covi-19 seperti saat ini. “Dilakukannya Kegiatan Patroli ini dalam rangka menindak lanjuti Perbup Kayong Utara Nomor 44  tentang peningkatan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan dalam pencegahan dan pengendalian Covid 19,” tutur Kapolsek Sukadana Ipda Her

osialisasi Protokol Kesehatan, Bhabinkamtibmas Sambang Warga Desa Binaan

Image
Tidak pernah lelah Babinkantibmas rutin menyambangi warganya terkait protokol kesehatan untuk mencegah penularan Covid -19. Nampak terlihat dalam tangkapan kamera media Bripka Charles Damakin menghimbau kepada masyarakat untuk selalu mematuhi aturan protokol kesehatan Rabu, (27/01/2021)  “Pandemi covid -19 belum berakhir olehnya itu saya mengharapkan bapak dan saudara sekalian untuk selalu mematuhi anjuran pemerintah dengan menerapkan protokol kesehatan utamanya penggunaan masker jangan sampai tidak dipakai ini demi untuk keselamatan kita bersama ungkap Bripka Marsudi. Ditempat terpisah Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan, SH menjelaskan penerapan aturan protokol kesehatan yang dianjurkan pemerintah tidak lain untuk melindungi warga semua dari penularan covid-19 untuk itulah peran dari Babinkantibmas di wilayah Desa binaannya untuk mengedukasi warga sangat memegang peranan penting dalam pencegahan covid-19.

SINERGITAS TNI-POLRI, BHABINKAMTIBMAS DAN BABINSA SAMBANGI WARGA BINAAN

Image
Bhabinkamtibmas Bripka Charles D. M bersama Babinsa Praka Iin Subandi melaksanakan patroli bersama di wilayah binaan mereka di Desa Harapan Mulia, Kecamatan Sukadana, Kabupaten Kayong Utara sebagai Wujud sinergitas TNI-Polri, Selasa, (26/01/2021). Demi terwujudnya kondusifitas wilayah desa binaannya, keduanya aparat menjalin soliditas (kekompakan) dalam melaksanakan patroli dialogis di kawasan pemukiman penduduk.  Dalam kesempatan tersebut, mereka menggelar dialog dengan warga Desa Harapan Mulia Kecamatan Sukadana tepatnya di Dusun Mentubang dan itu kegiatan rutin dilakukan dengan mengilir dearah lainnya di wilayah binaan mereka. Dua abdi negara tersebut memiliki peran masing-masing sebagai ujung tombak dalam pelaksanaan tugas pada jajaran  Koramil dan Polsek. Dari masing-masing kesatuan ini, memiliki tugas dan tanggung jawab dalam menjaga kondusivitas di wilayah hukum (wilkum) di daerah Kecamatan Sukadana khususnya di Desa Harapan Mulia. Dalam kesempatan terpisah Kapolsek Sukadana Ipd

Sosialisasi Protokol Kesehatan, Bhabinkamtibmas Sambang Warga Desa Binaan

Image
 Tidak pernah lelah Babinkantibmas Desa Sutera rutin menyambangi warganya terkait protokol kesehatan untuk mencegah penularan Covid -19. Nampak terlihat dalam tangkapan kamera media Bripka Marsudi menghimbau kepada masyarakat Jalan Nirmala untuk selalu mematuhi aturan protokol kesehatan Selasa (26/01/2021) “Pandemi covid -19 belum berakhir olehnya itu saya mengharapkan bapak dan saudara sekalian untuk selalu mematuhi anjuran pemerintah dengan menerapkan protokol kesehatan utamanya penggunaan masker jangan sampai tidak dipakai ini demi untuk keselamatan kita bersama ungkap Bripka Marsudi. Ditempat terpisah Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan, SH menjelaskan penerapan aturan protokol kesehatan yang dianjurkan pemerintah tidak lain untuk melindungi warga semua dari penularan covid-19 untuk itulah peran dari Babinkantibmas di wilayah Desa binaannya untuk mengedukasi warga sangat memegang peranan penting dalam pencegahan covid-19.

Giat Sambang Kanit Binmas Polsek Sukadana Ajak Warga Jaga Kerukunan

Image
Kanit Binmas Polsek Sukadana Bripka Rodi Hardiansyah lakukan sambang ke warga masyarakat Dusun Sungai gali dalam rangka mempererat silahturohmi dan komunikasi yang baik serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat, Selasa (26/01/2021). Kunjungan ke rumah warga masyarakat serta giat patroli setiap hari seperti yang dilakukan oleh anggota Polsek Sukadana pada siang ini adalah kegiatan rutin yang dilakukan oleh anggota Polsek Sukadana untuk mengantisipasi terjadinya kriminalitas serta mempererat tali silaturahmi. ”Kami harap hubungan silahturahmi yang baik ini tetap terjalin selamanya dengan anggota Polsek Sukadana agar kehadiran Polisi dapat memberikan rasa aman dan nyaman di tengah-tengah masyarakat,” ucap Bripka Rodi Situasi kamtibmas yang aman harus ada kepedulian oleh masyarakat untuk menangkal kesempatan pelaku melakukan aksinya, maka dari itu masyarakat harus meningkatkan pengamamanan lingkungan di pos kamling di lingkungannya agar diaktifkan kembali. Masyarakat menya

KANIT INTELKAM POLSEK SUKADANA CEK KETERSEDIAAN SEMBAKO

Image
Unit Intelkam Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Polda Kalbar melakukan pengecekan harga di toko sembako di Kec. Sukadana Senin, (25/01/2021). Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan, SH memerintahkan Kanit Intelkam dan anggotanya untuk melakukan pengecekan terhadap harga sembako,apakah mengalami kenaikan atau harga masih stabil, sebagian harganya masih stabil. Kegiatan tersebut untuk memonitoring harga-harga kebutuhan pokok dampak dari virus covid-19. Dalam pengecekan dipasar Sukadana yang dilakukan Kanit Intelkam, para penjual dipasar menjelaskan rata-rata harga kebutuhan pokok mengalami penurunan sedangkan yang mengalami kenaikan harga adalah cabe ”Pengecekan rutin kami lakukan guna memonitoring harga kebutuhan pokok serta untuk mengantisipasi permainan harga oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab,” terang Kanit Intelkam Aipda Andri Fitriansyah. "Kami perintah anggota untuk pantau harga kebutuhan pokok guna mencegah kecurangan oleh para penjual baik kecurangan dalam bentuk hasil

Bhabinkamtibmas bersama Tim Dinas Kesehatan,Dishub dan TNI terus lakukan pencegahan Covid 19

Image
Antisipasi penyebaran Covid 19 atau yang sering disebut oleh masyarakat Virus Corona, maka anggota Bhabinkamtibmas dan TNI bersama dengan Dinas kesehatan,,Dishub Kabupaten Kayong Utara terus mengawasi Masyarakat yang termasuk dalam kategori Orang Dalam Pemantauan (ODP) melakukan pengecekan kesehatan dipintu masuk Kayong Utara yg berada di Desa Simpang Tiga. Bhabinkamtibmas Desa Simpang Tiga “Sebagai langkah menghambat penyebaran virus tersebut, kami bersama anggota,TNI, bersama tenaga medis dari puskesmas Sukadana melakukan pemantauan sekaligus pengecekan terhadap orang yang akan masuk ke Kab Kayong Utara (25/01/2021).  Dalam kegiatannya Pihak puskesmas melakukan pemeriksaan kesehatan kepada salah satu warga tersebut dengan mengukur suhu tubuh dengan menggunakan alat termometer genggam inframerah atau biasa disebut dengan temperature gun (thermal gun). Serta menayakan kondisinya selama ini. Bhabinkamtibmas juga menghimbau kepada warga yang dalam pemantauan agar mematuhi segala aturan y

Sosialisasikan Prokes Oleh Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana

Image
 Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Sambang melaksanakan kegiatan sosialisasi, edukasi protokol kesehatan kepada warga di Daerah binaanya Senin (25/01/2021). Upaya bhabinkamtibmas meminimalisir penyebaran Covid-19, bhabinkamtibmas terus imbau warga masyarakat terutama saat beraktifitas di luar rumah untuk menggunakan masker dan pentingnya jaga jarak (physical distancing), rajin cuci tangan.  Peran bhabinkamtibmas memberikan himbauan terkaid protokol kesehatan dan penggunaan masker yg benar, jaga jarak 1-2 meter, mencuci tangan dan menerapkan pola hidup bersih dan sehat. Kami mengajak seluruh elemen masyarakat untuk sadar diri menerapkan protokol kesehatan. Dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19, Bhabinkamtibmas secara terus menerus melakukan sosialisasi edukasi penerapan protokol kesehatan kepada warga masyarakat. Sosialisasi edukasi, pendisiplinan penerapan protokol kesehatan dalam adaptasi kebiasaan baru bhabinkamtibmas kedepankan pendekatan dengan cara humani

Sampaikan Himbauan Protokol Kesehatan saat personil Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Laksanakan Patroli Ke Cafe

Image
POLRES KAYONG UTARA — Polsek Sukadana Melaksanakan kegiatan patroli dan berikan himbauan salah satunya ke cafe di mana banyak orang nongkrong  di cafe petugas memberika himbauan kepada pemilik cafe serta pengunjung Himbauan tentang protokol kesehatan penanganan covid 19 antara jaga jarak atau phisical distancing, menjaga pola hidup bersih dan sehat. Selalu gunakan masker, Minggu, (24/01/2021) Bripka Didik Sunaryo melaksanakan patroli dan himbauaan ke Cafe- cafe dimana  yang ramai dikunjungi untuk nongkrong di wilayah Kecamatan Sukadana serta memberikan Himbauan ini dalam rangka menekan penyebaran virus corona atau Covid-19 yang kini telah menjadi wabah di Indonesia. Petugas menyampaikan himbauan agar menjaga jarak serta gunakan masker tak lupa pula agar pengunjung dihimbau tidak berkerumun dan pemilik cafe agar selalu membatasi jumlah pengunjung agar tidak berkerumun dan jaga jarak Selain menyampaikan himbauan petugas juga sampaikan pesan kamtibamas agar selalu waspada terhadap 3 C dan

BHABINKAMTIBMAS HIMBAU PROTOKOL KESEHATAN

Image
Minggu, 24 Januari  2021 Bhabinkamtibmas Desa Benawai Agung Brigpol Arwantus Ricky bersama Babinsa dan Pemerintah Desa Benawai Agung memberikan edukasi  di tengah - tengah masyarakat agar Masyarakat selalu mematuhi protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran Virus Covid-19.  "Setiap Hari Masyarakat kita Himbau untuk tidak bosan - bosannya memakai masker, Cuci Tangan, Jaga Jarak, serta sebisa mungkin menjauh dari Kerumunan orang untuk mencegah Penyebaran Covid-19." Ujar Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat ( Bhabinkamtibmas ) Brigadir Polisi Arwantus Ricky. Selain mengedukasi masyarakat Bhabinkamtibmas bersama pemerintah Desa juga memberi pemahaman akan Bahaya Virus Covid-19 Serta Denda dan Sanksi apabila tidak menggunakan Masker. "Kami dari Pemerintah Desa Benawai Agung bersama mendukung penuh kegiatan ini dan kami Pemerintah Desa dari saya Kepala Desa, Perangkat Desa Sampai Kepala Dusun Serta Tingkat RT bersama Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Sedahan

Bhabinkamtibmas Desa Sutera Polsek Sukadana Sebar Himbauan Karhutla

Image
POLRES KAYONG UTARA – Anggota Polsek Sukadana Bripka Marsudi lakukan himbauan stop karhutla di desa Sutera kecamatan Sukadana Kabupaten Kayong Utara,  Sabtu, (23/01/2021). Bripka Marsudi yang merupakan Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana lakukan himbauan stop karhutla pada warga binaanya. Beliau menyampaikan bahwa membakar hutan dan lahan adalah pelanggaran dan dapat diancam hukuman yang tegas kepada pelakunya baik disengaja maupun tidak. Sebagaimana diatur dalam Undang Undang No. 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan bahwa seseorang yang terbukti melakukan pembakaran dapat dihukum dengan hukuman maksimal 15 (Lima Belas) tahun penjara dan denda maksimal Rp.5.000.000.000 (Lima Milyar rupiah). Membuka lahan tanpa harus dibakar dapat dengan cara tradisional maupun modern ucap beliau.(as)

Wujud empati Bhabinkamtibmas Pampang Harapan hadiri takziah warganya

Image
Kayong Utara Kalbar – Sebagai makhluk sosial dan bentuk empati Bhabinkamtibmas Pampang Harapan Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Bripka Sy.Husnariansyah juga melakukan hal yang sama dengan masyarakat pada umumnya. Ketika ada warga yang sedang dilanda kesusahan, Bhabinkamtibmas pun turut hadir untuk memberikan ucapan duka cita kepada keluarga yang ditinggalkan. “Selain untuk bersilaturahmi dengan warga masyarakat, takziah yang dilakukan ini juga sebagai salah satu cara Polri untuk lebih mendekatkan diri dengan warga dan sebagai bentuk kepedulian serta rasa empati terhadap warga yang sedang tertimpa musibah,” kata Bhabinkamtibmas Pampang Harapan Bripka Sy.Husnariansyah Sabtu , (23/01/2021) “Dengan turut hadirnya Polri dalam setiap kegiatan masyarakat seperti kali ini, diharapkan dapat meningkatkan komunikasi dan kepercayaan masyarakat dengan pihak Kepolisian demi terwujudnya kamtibmas yang aman dan kondusif,” tambahnya.

KANIT SABHARA POLSEK SUKADANA POLRES KAYONG UTARA MELAKSANAKAN KEGIATAN RUTIN YANG DITINGKATKAN DALAM RANGKA ADAPTASI KEBIASAAN BARU (AKB)

Image
  Dalam Pelaksanaan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Polsek Sukadana Polres Kayong Utara dan dalam rangka Pemberlakuan Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) di Kab. Kayong Utara PS. Kanit Sabhara Polsek Sukadana melaksanakan Patroli dengan sasaran tempat nongkrong dan kerumunan orang serta tempat belanja, Sabtu 23/01/2021. Dalam kegiatan tersebut Kanit Sabhara Polsek Sukadana Polres Kayong Utara menyampaikan himbauan AKB (Adaptasi Kebiasaan Baru) " Dalam pelaksanaan aktivitas masyarakat tetap harus melaksanakan Protokol Kesehatan diantaranya selalu memakai Masker apabila keluar rumah, jaga jarak aman minimal 1 meter dan sering mencuci tangan menggunakan sabun/hand sanitizer dalam pencegahan Covid-19". Walaupun dimasa pandemi Covid-19, jajaran kami terus berupaya mencegah segala bentuk kesempatan terjadinya tindak pidana di wilayah Kecamatan Sukadana pada khususnya, sehingga wilayah Kecamatan tetap aman dan kondusif” ungkap Aipda Heru Purnomo sebagai Kanit Sabhara Polsek Sukada

Sambangi Warga, Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan buton silahturahmi serta Sosialisasi Tatanan Hidup Baru Dan Protokol Kesehatan

Image
Dalam mempererat Tali silaturahmi antara kepolisian dengan warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan buton Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Brigadir Zainal mutakhir sambangi warganya saat melakukan patroli Dialogis sekaligus menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas dan Sosialisasi Tatanan Hidup Baru ditengah Pandemi Virus Corona atau Covid-19 serta Protokol Kesehatan 3M ke warga di Desa binaannya. Sabtu (23/01/2021) Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Brigadir Zainal mutakhir dalam kesempatannya menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas dan meminta kemasyarakat untuk bersama-sama mematuhi himbauan Pemerintah terutama Protokol Kesehatan 3M Dalam mencegah penyebaran virus Corona ini agar tak meluas kepada warga masyarakat setempat. "Kami minta masyarakat untuk mematuhi dan memahami himbauan yang disampaikan pemerintah demi memutus rantai penyebaran virus ini utamakanya 3M." Imbuh Bhabinkamtibmas. Lanjut ditambahkan Brigadir Zainal mutakhir, "kepada warga masya

Penertiban Protokol Kesehatan

Image
Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Briptu Rio Permana bersama tiga pilar melaksanakan penertiban pelanggar PSBB dan protokol kesehatan di Jalan Siduk, Jumat (22/01/2021). “Salah satunya tidak menggunakan masker, bagi pelanggar dikenakan sanksi berupa Tindakan Fisik (push Up) atau kerja sosial menyapu jalan. Dilanjutkan memberikan himbauan agar pengunjung Pasar Pagi maupun pedagang ikut mentaati protokol kesehatan dengan maksimal untuk mencegah penyebaran wabah COVID-19,” ujar Briptu rio permana  Sementara, Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan SH menjelaskan, penertiban itu dilakukan setiap hari sebagai upaya Kepolisian membantu pemerintah memperketat pengawasan terhadap warga yang tidak mematuhi protokol kesehatan saat keluar rumah guna pencegahan penyebaran COVID-19 “Pengawasan dilakukan di tempat ataupun fasilitas umum, kegiatan sosial budaya, serta penertiban perorangan yang tidak memakai masker,” jelasnya upaya ini dilakukan untuk menjaga seluruh masyarakat dari

Bhabinkamtibmas Lakukan Gotong Royong Bersama Masyarakat

Image
ntuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas serta terapkan protokol kesehatan, Bripka Marsudi selaku Bhabinkamtibmas Desa Sutera sambangi kegiatan gotong royong  di Makam Nusantara yang beralamat di Nirmala Dsn. Sekip Desa Sutera  Kec. Sukadana Kab. Kayong Utara, Jum'at (22/01). Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Desa Sutera masyarakat yang dijumpai dan sampaikan himbauan untuk selalu menerapkan protokol kesehatan dalam mengikuti segala kegiatan guna mencegah penyebaran Covid-19. “Kami lakukan koordinasi dengan pihak Desa tentang situasi kamtibmas dan penerapan protokol kesehatan di setiap kegiatan yang mengundang kerumunan untuk cegah penyebaran Covid-19 “ ujar Bhabinkamtibmas. Dengan dilakukannya koordinasi ini diharapkan sinergitas semakin terjalin dan jika terjadi sesuatu hal di Desa Sutera, maka bisa segera diantisipasi dan bagi masyarakat khususnya Desa Sutera selalu mematuhi protokol kesehatan yang diantaranya memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan. (Jum

Bhabinkamtibmas Sosialisasi Tentang Protokol Kesehatan 3M Pada Saat Sambang Dialogis

Image
  Sukadana- Bhabinkamtibmas Desa Sutera Polsek sukadana Polres k Aipkayong Utara Bripka Marsudi melakukan sambang dan tatap muka dengan masyarakat di wilayah Desa Sutera dalam rangka mensosialisasikan kebijakan pemerintah tentang kehidupan baru dan Protokol Kesehatan 3M sekaligus, kamis (21/01/2021). “Kegiatan ini adalah salah satu langkah yang seharusnya diambil dan dianggap sangat tepat demi memutus mata rantai berkembangnya Virus Corona (Covid-19), dengan adanya kebijakan New Normal tersebut, masyarakat dapat beraktifitas, namun tetap memperhatikan Protokol Kesehatan” utamanya 3M Plus 1T. Ucap Bhabinkamtibmas. Kapolsek Sukadana Ipda Herlyan, SH  mengatakan, Kegiatan anggota Bhabinkamtibmas ini diharapkan dapat bekerjasama dengan 3 pilar di Desa Binaannya, dalam memberikan pemahaman terhadap masyarakat tentang New Normal di tengah Pandemi Virus Corona (Covid-19). Masyarakat tersebut mengucapkan banyak terima kasih kepada Bhabinkamtibmas, karena tidak pernah merasa bosan dan lelah dal

Penertiban Protokol Kesehatan

Image
Bhabinkamtibmas Polsek Sukadana Bripka Charles D. Makin, lakukan sambang dan menyampaikan himbauan kepada masyarakat, dilingkup Desa Harapan mulia Kec Sukadana, agar selalu menggunakan masker saat berada di luar rumah atau beraktivitas diluar rumah, Kamis (21/01/2021) Himbauan ini merupakan salah satu upaya untuk memastikan agar warga tetap menerapkan protokol kesehatan sebagai upaya untuk mencegah penularan dan mempercepat penanganan Covid-19. “Kita melaksanakan sosialisasi ini sebagai upaya untuk mencegah penularan Covid-19, kegiatan seperti ini kita lakukan setiap hari,” kata Bhabinkamtibmas Bripka Charles D. Makin. Bripka Charles D. Makin juga menambahkan, bahwa Bhabinkamtibas dalam menyampaikan himbauan ini, akan mengunjungi masyarakat diberbagai tempat. “Kita akan berkeliling untuk menyampaikan himbauan ini sehingga akan langsung tersampaikan kepada masyarakat,” ujar Bripka Charles D. Makin. “Kita berharap seluruh elemen dan lapisan masyarakat selalu menerapkan protokol kesehatan

Menguatkan Sinergitas Dan Kemitraan Bhabinkamtibmas Desa Bestala Sambangi Bumdes Mandiri

Image
  Polda Kalbar, Polres Kayong Utara, berbagai upaya dilakukan Bhabinkamtibmas dalam menciptakan kamtibmas yang aman di desa binaan, seperti hari ini Kamis tanggal 21 Januari 2021 pukul 10.50 Wib, Bhabinkamtibmas Desa Sutera, Polsek SUkadana jajaran Polres Kayong Utara Bripka Marsudi melaksanakan Sambang pada kantor Bumdes Mandiri di jalan Akcaya Dusun Sekip Desa Sutera. Pada kesempatan sambang tersebut bhabinkamtibmas temui Direktur Bumdes  Mandiri Sdr. Latif, 43 tahun, Swasta, alamat Dusun Tanah Merah, Desa Sutera, dan menyampaikan pesan-pesan kamtibmas, terkait dengan transaksi jual beli serta pelayanan lainnya di Bumdes Mandiri milik Desa Sutera, agar tetap dapat berjalan dengan tertib, lancar, dan aman, serta disarankan untuk selalu dapat memberikan pelayanan yang baik, waspada dalam menaruh uang hasil transaksi yaitu pada tempat yang paling aman, serta selalu menerapkan protokol kesehatan. Disela sela kesibukan Kapolsek Sukadana, saat dimintai komfirmasi mengatakan bahwa,”Bhabinka

Bhabinkamtibmas Sambang Pantai Pulau Datuk

Image
  Untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas serta terapkan protokol kesehatan, Bripka Marsudi Bhabinkamtibmas melakukan sambang dan Patroli dialogis di lokasi Pantai Pulau Datuk Desa Sutera Kecamatan Ssukadana Kabupaten Kayong Utara, Kamis (21/01/2021). Dalam kesempatan itu Bhabinkamtibmas sampaikan pesan kamtibmas agar pengunjung agar tidak mandi di laut serta pengunjung wajib bermasker. “ Kami lakukan koordinasi dengan petugas pariwisata tentang situasi kamtibmas dan penerapan protokol kesehatan di kawasan Pantai Pulau Datuk untuk cegah penyebaran covid 19 “ ujar Bhabinkamtibmas. Dengan dilakukannya koordinasi ini diharapkan sinergitas semakin terjalin dan jika terjadi sesuatu hal di kawasan pantai pelang maka bisa segera di antisipasi dan bagi para pengunjung wajib memakai masker.

PROBLEM SOLVING CARA EFEKTIF BHABINKAMTIBMAS SELESAIKAN MASALAH WARGA BINAAN.

Image
Sebagai ujung tombak Kepolisian di kewilayahan, peran personel yang bertugas sebagai Bhabinkamtibmas tidak bisa dipandang sebelah mata,  mengingat kewajibannya harus selalu hadir ditengah masyarakat binaannya dan juga selalu membantu menyelesaikan / memecahkan permasalahan (problem solving) yang dialami oleh warga binaannya. Seperti yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Harapan Mulia Polsek Sukadana Polres Kayong Utara Bripka Charles D. M berhasil menyelesaikan permasalahan Hutang piutang warga dengan cara problem solving yang dilakukan oleh warga binaannya antara saudara RS terhadap saudara RJ bertempat di kantor Desa Harapan Mulia, mau Kec Sukadana,  Kab Kayong Utara. Rabu (20/1/2021).  Adapun dalam penyelesaian masalah, Bhabinkamtibmas Bripka Charles bersama Aparat Desa  menghadirkan kedua belah pihak yang bermasalah, yang sepakat untuk menyelesaikan permasalahan dengan cara musyawarah. Di sela sela penyelesaian masalah, Bhabinkamtibmas memberikan nasehat dan himbaun kamtibmas te